Soal Latihan Matematika Kelas 5 - Penjumlahan Pecahan



Materi yang kita pelajari pada awal semester 1 kelas V adalah mengenai pecahan. Adapun kompetensinya adalah: 

3.1. Menjelaskan dan melaksanakan penjumlahan dan pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda.

Oleh karena itu, diharapkan kalian nantinya mahir dalam penjumlahan dan pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda. Untuk itu, kalian perlu banyak berlatih. 

Jika kalian belum terlalu memahami, bagaimana cara menyelesaikan operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan, coba simak kembali video-video berikut sebelum mengerjakan soal latihan!

1. Video penjumlahan dan penguranagn pecahan yang sama penyebutnya


2. Video penjumlahan dan pengurangan pecahan yang berbeda penyebut

3. Video cara menentukan pecahan senilai

Nah, selanjutnya coba kerjakan soal latihan berikut ini. Kalian bisa mendonwload file dengan format word, yang dapat kalian cetak di rumah.

DISINI

0 Comments: